
Berita Universitas
Lestarikan Kebudayaan Sumbawa, SPS UTS Gelar Lomba Public Speaking Untuk Generasi Muda
Kebudayaan memiliki peran dan fungsi yang sentral dan mendasar sebagai landasan utama dalam tatanan kehidupan berbangsa dan bernegara, karena suatu bangsa akan menjadi besar jika nilai-nilai kebudayaan telah mengakar (deep-rooted)