Laporan Penerimaan dan Pendistribusian Donasi Peduli Banjir Sumbawa

Banjir Sumbawa yang terjadi beberapa waktu lalu menjadi sorotan nasional. Gerakan kepedulian dilakukan segera untuk meninjau dan menindaklanjuti permasalahan yang terjadi. Sebanyak 13.029 kepala keluarga terkena dampak banjir. Ribuan rumah terendam banjir dengan menyisakan lumpur tebal, kerusakan sturuktur bangunan dan barang-perlengkapan rumah tangga, pakaian hanyut-berlumpur. Kemunculan penyakit pasca banjir dan trauma khususnya pada anak-anak pun tak terhindari.

Mewakili para korban, kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak/Ibu yang telah mempercayakan donasinya kepada kami, Semoga bantuan tersebut dapat meringankan beban ujian dan musibah yang tengah diderita oleh saudara-saudara kita.

Donatur-donatur PEDULI BENCANA BANJIR SUMBWA Bank Mandiri No. Rek. 161-00-0134641-5 a.n. Universitas Teknologi Sumbawa, 16 Februari 2017 :

1.     LMI

Rp. 10.000.000

2.     DL

Rp. 5.000.000

3.     SCN

Rp. 250.000

4      RA

Rp. 300.000

5.     FA

Rp. 300.000

6.    AN

Rp. 100.000

7.    RI

Rp. 100.000

8.    S1G998330E

Rp. 500.000

9.    Jul

Rp. 150.000

10.  M. K

Rp. 2.000.000

11.  FDL

Rp. 100.000

12.  S1DM0N12C

Rp. 750.000

13.  S1FMLRC

Rp. 100.000

14.  S1EVIDA

Rp. 50.000

15.  4501679851

Rp. 300.000

16.  RA

Rp. 1.000.000

 

Donasi Rek. Bank Mandiri                          = Rp. 11.000.000

Bank Syariah Mandiri                                  = Rp. 200.000

Titipan                                                             = Rp. 500.000

Total Donasi                                               = Rp. 21.700.000

Terima kasih atas donasi yang Bapak/Ibu salurkan melalui Rekening UTS. Dana yang Bapak/Ibu salurkan sangat membantu saudara-saudara kami di Tana Sumbawa. Semoga Allah SWT senantiasa memberi banyak kebaikan, kekuatan dan keikhlasan untuk kita semua. Aamin.

Alhamdulillh, sebagian donasi telah digunakan untuk pengadaan makanan, obat-obatan, kebutuhan relawan evakuasi, alat dan bahan pendidikan, kegiatan trauma healing dan disesuaikan dengan kebutuhan lainnya.

 Progress Penyaluran Bantuan

Penyaluran Bantuan dengan Koordinator :

  1. Wilayah Operasi Karang Dima Rp. 1.500.000

1.Ali Syahidullah (Mahasiswa Teknik Sipil) tujuan Karang Dima ; Rp. 1.500.000

Ali Syahidullah (Mahasiswa Teknik Sipil), Karang Dima

2.Wilayah operasi Kampung Bugis, Desa Sebewe dan Brang Bara Rp. 2.500.000

Wilayah Kampung Bugis, Desa Sebewe dan Brang Bara; Rp. 2.500.000

Bu Reni (Kaprodi Ilmu Komunikasi) wilayah Kampung Bugis, Desa Sebewe dan Brang Bara

3. Kegiatan Trauma Healing di beberapa SD dan Masjid di Kota Sumbawa Rp. 2.700.000

Kegiatan Trauma Healing Fak. Psikologi bersama Kak Seto

Kegiatan Trauma Healing Fak. Psikologi UTS bersama Kak Seto

    4. Wilayah Operasi Desa Kukin Moyo Utara Rp. 675.000

Bantuan ATK untuk Desa Kukin Kec. Moyo Utara

Bantuan ATK dan Gula untuk Warga Desa Kukin Kec. Moyo Utara

5.Wilayah Operasi Kecamatan Lape Rp. 2.000.000

Penyerahan buku tulis dan alat sekolah di Kecamatan Lape

Penyerahan buku tulis dan alat sekolah di Kecamatan Lape

 6. Wilayah Operasi Lopok dan Lape Rp. 1.500.000

Buku dan Alat Tulis untuk Wilayah Lopok

Buku dan Alat Tulis untuk Wilayah Lopok dan Lape

 7. Wilayah Operasi Kecamatan Empang Rp. 2.000.000

Penyerahan bantuan untuk warga Empang

Penyerahan bantuan untuk warga Empang

Penyerahan untuk warga yang kehilangan rumah di Empang

Penyerahan untuk warga yang kehilangan rumah di Empang

penyerahan makanan untuk salah satu warga

Penyerahan makanan untuk salah satu warga di Empang

8.Telur dan Gula untuk dapur umum PMI Rp. 325.000

Penyerahan bantuan ke pihak PMI Sumbawa

Penyerahan bantuan ke pihak PMI Sumbawa

9.Snack untuk Relawan PMI Kota Sumbawa Rp. 160.000

10.Bensin Relawan Rp. 150.000

11.Lilin untuk Wilayah Moyo Utara Rp. 90.000

12.Wilayah Operasi Dusun Hijrah, Dusun Ngali, Dusun Ai Mual dan Dusun Desa Beru Rp. 2.500.000

(Sumber : Humas Universitas Teknologi Sumbawa)

Mahasiswi Informatika UTS, Magfira Meilani Putri, Cetak Prestasi Gemilang di Ajang Taekwondo Nasional

Sumbawa Besar – Magfira Meilani Putri, mahasiswi Prodi Informatika angkatan 2020...

Read MoreNovember 11, 2024

Mahasiswa Psikologi Raih Medali Emas di Kejuaraan Taekwondo DANREM CUP 162 Wirabakti 2024

Nur Hijra, mahasiswa Program Studi Psikologi Fakultas Psikologi dan Humaniora...

Read MoreNovember 11, 2024

Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Teknologi Sumbawa Raih Medali Perak dan Perunggu di Kejuaraan Nasional Taekwondo 

Fakultas Hukum Universitas Teknologi Sumbawa (UTS) kembali mencatatkan prestasi melalui...

Read MoreNovember 11, 2024

Kunjungan Industri Mahasiswa Teknik Lingkungan UTS ke UPT PALD Raberas Kabupaten Sumbawa

Sumbawa, 1 November 2024 – Mahasiswa Program Studi Teknik Lingkungan Universitas...

Read MoreNovember 11, 2024